Pengen bikin desain Flat buah-buahan yang Praktis dan
minimalis? Tapi gak punya bakat seni yang gemilang XD ? disini jawabannya ! Kali
ini saya akan mengajari kalian cara membuat desain buah-buahan yang simple dan
minimalist.
Pertama-tama kalian harus memiliki bahan-bahan ini :
1. Adobe Illustrator CC harus terinstall di Laptop
/ PC.
2. Akses Internet (Untuk Baca Tutorial dari Saya…).
3. Tau cara menggunakan Mouse dan Keyboard.
Jika kalian sudah memenuhi seluruh persyaratan diatas kalian
sudah siap mengikuti tutor saya.
Step #1 (Membuat Project Baru)
Membuat Project baru dengan mengklik Menu “File => New…”, atau dengan menekan “Ctrl+N”.
|
Atur ukuran Kanvas yang kalian inginkan. |
Step #2 (Membuat Shape/Bentuk dasar buah)
Sekarang
kita lanjut kebagian desain. Sini saya akan membuat Buah Mangis, Pertama-tama
mari kita buat Lingkaran / Elipse. Dengan menklik “Elipse Tool” atau dengan
Shortcut “L” pada Keyboard.
|
Tampilan Shape Tool |
|
Saat Membuat Lingkaran tekan SHIFT key untuk membuat Lingkaran Sempurna |
|
Buat 3 Lingkaran lagi untuk membuat Tangkai buah |
|
Gabungkan ketiga lingkaran tersebut dengan "Pathfinder => Unite" |
|
Untuk bagian Tangkai gunakan Shape Box. |
|
Gunakan 3 box untuk membuat bagian bawah Buah. |
|
Hasil Akhir tapi belum sempurna. |
Step #3 (Membuat Detail Tambahan)
pada step ini kalian saya akan menambahkan beberapa detail tambahan pada buah seperti bayangan.
|
Duplicate Shape buah (ubah warna shape yang satunya dengan warna yang lebih cerah) |
|
Tindih shape1 dan shape2 sampai sampai seperti gambar diatas. |
|
Untuk Menghilangkan bentuk yang lewat garis , tekan "SHIFT+M" lalu "Alt" sambil mengklik yang mau di hapus. |
|
Kalian bisa menggunakan trik tersebut untuk membuat effect bayang yang lain. dan inilah hasil akhirnya. |
Sekian Tutorial dari saya maaf kalo desainnya pas-pasan. tapi jangan hanya terpatok pada desain jelek saya ini XD. kalian bisa ber kreasi membuat hal-hal menarik lainya.kalo ada pertanyaan kalian bisa sampaikan melalui komentar di bawah.
Related Posts:
0 Response to "Membuat Desain Buah di Adobe Illustrator CC"
Post a Comment